Kejuaraan Eropa UEFA sebentar lagi atau lebih dikenal dengan sebutan Euro 2021 merupakan kompetisi sepakbola yang paling ditunggu-tunggu tahun ini. Euro diadakan setiap empat tahun sekali dan sebenarnya sudah dijadwalkan tahun 2020 kemarin. Akan tetapi, karena adanya pandemi covid-19, Euro ditunda menjadi tahun 2021 dan rencanya akan bergulir dari tanggal 11 Juni sampai 11 Juli 2021.
Berbeda dengan Euro sebelumnya, Euro 2021 kali ini akan berlangsung di 12 negara sebagai tuan rumah untuk memperingati 60 tahun kejuaraan Eropa tersebut. Negara yang menjadi tuan rumah adalah Belanda, Azerbaijan, Rusia, Italia, Spanyol, Hongaria, Rumania, Denmark, Irlandia, Skotlandia, Inggris, dan Jerman.
Euro 2021 kali ini juga akan berlangsung dengan format yang baru. Ada 24 negara yang berpartisipasi, 20 negara yan lolos secara otomatis dan empat negara sisa harus mengikuti babak play-off terlebih dahulu.
Fase penyisihan masih sama, dengan enam grup yang masing-masing terdiri dari empat negara. Juara dan runner-up tiap-tiap grup dan empat negara peringkat tiga terbaik berhak lolos ke babak 16 besar.
Negara-negara yang berpartisipasi di Euro 2021 kali ini akan terbagi menjadi enam grup. Grup-grup tersebut antara lain:
Grup A
Tim | M | M | S | K | SG | Poin |
Turki | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 |
Italia (H) | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 |
Wales | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 |
Swiss | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 |
Grup B
Tim | M | M | S | K | SG | Poin |
Denmark (H) | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 |
Finlandia | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 |
Belgia | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 |
Rusia (H) | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 |
Grup C
Tim | M | M | S | K | SG | Poin |
Belanda | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 |
Ukraina | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 |
Austria | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 |
Makedonia Utara | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 |
Grup D
Tim | M | M | S | K | SG | Poin |
Inggris (H) | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 |
Kroasia | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 |
Skotlandia | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 |
Ceko | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 |
Grup E
Tim | M | M | S | K | SG | Poin |
Spanyol (H) | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 |
Swedia | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 |
Polandia | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 |
Slowakia | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 |
Grup F
Tim | M | M | S | K | SG | Poin |
Hongaria | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 |
Portugal | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 |
Prancis | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 |
Jerman (H) | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 | 0 |
Euro 2021 semakin dekat dan sebagai penggemar taruhan bola, tentu kita tidak boleh ketinggalan. Untuk taruhan yang lebih baik, anda bisa baca panduan judi bola EURO 2021. Berikut ini adalah beberapa situs taruhan bola online terbaik untuk Euro 2021:
Tidak bisa dipungkiri lagi bahwa BK8 merupakan situs judi dan taruhan bola online terbaik di Asia. Di BK8, para penggemar judi bisa memasang taruhan dengan odds dan hadiah yang sangat menarik. Situs BK8 juga merupakan situs judi yang terpercaya sehingga para penggemar judi tidak perlu khawatir dengan keamanannya.
Bet365 adalah situs taruhan bola terbesar di Inggris. Platform ini sudah sangat terkenal secara internasional dan bahkan Bet365 juga merupakan sponsor utama dari klub besar Inggris Stoke City. Tidak bisa dipungkiri lagi bahwa taruhan Euro 2021 akan sangat menarik di Bet365.
Situs taruhan bola lain yang tidak kalah menarik adalah Paddy Power. Di sini, semua odds yang ditawarkan biasanya menarik untuk diperhatikan. Jadi, tidak ada salahnya jika kita mencoba peruntungan di sini.
Memenangkan golden boot (top skor) merupakan kebanggaan bagi setiap pemain, tetapi, memenangkan gelar pemain terbaik memiliki cerita lain. Jelas bahwa gelar pemain terbaik lebih prestis daripada gelar golden boot karena gelar ini menunjukkan konsistensi pemain pada setiap pertandingan.
Dalam setiap tim, pasti ada pemain yang memiliki predikat ‘pemain yang kasar’ dan umumnya pemain tersebut berada di posisi pemain belakang. Anda bisa memanfaatkan kesempatan ini untuk melakukan betting.
Biasanya sebelum pertandingan dimulai, ada jenis taruhan untuk ‘apakah pertandingan berlangsung sampai pinalti’ atau tidak. Jika sudah terjadi pinalti, maka Anda bisa menganalisis pemain dengan tingkat konversi yang tinggi dan memasang taruhan di sana.
Berdasarkan situs-situs judi dari luar negeri, prediksi taruhan pada Euro 2021 kali ini adalah:
Tim | Odds |
Prancis | 500 |
Belgia | 500 |
Inggris | 500 |
Jerman | 700 |
Belanda | 800 |
Spanyol | 800 |
Portugal | 1000 |
Sebagai juara Piala Dunia 2018, Prancis jelas diunggulan untuk menjadi pemenang pada Euro 2021 kali ini. Berisi pemain-pemain muda terbaik dunia seperti Mbappe, Pogba, dan Ndombele serta didukung pemain senior seperti Griezmann dan Kante membuat Prancis makin ditakuti oleh lawan.
Berbicara tentang skuad terbaik, Belgia juga merupakan ancaman berat bagi Prancis. Dengan pemain-pemain kelas dunia seperti Hazard, Lukaku, dan De Bruyne, Belgia siap untuk meraih gelar juara Euro 2021.
Skuad Inggris bisa dikatakan sebagai skuad yang paling seimbang pada Euro 2021 kali ini. Hampir semua posisi diisi oleh pemain-pemain kelas dunia. Mulai dari Alexander-Arnold, Saka, Sterling, Sancho, Rashford, sampai Kane, siap untuk meraih kesuksesan di kompetisi Eropa kali ini.
Untuk analisis detail tentang Belgia dan Inggris Turnamen, anda bisa membaca Belgia & Inggris (EURO 2021).
Berbicara tentang Portugal, pasti tidak jauh-jauh dari nama Cristiano Ronaldo. Bintang Juventus ini sukses membawa Portugal menjadi juara pada kompetisi sebelumnya, Euro 2016. Kali ini, bersama dengan salah satu calon bintang kelas dunia, Joao Felix dan pemain top lain seperti Bruno Fernandes, dan Bernardo Silva, Portugal dan Cristiano Ronaldo siap mempertahankan gelar juara.
Outright bet adalah taruhan untuk menentukan juara dari Euro 2021.
Banyak tim unggulan di Euro 2021 kali ini. Berkaca dari performa setiap tim dalam fase grup, maka peluang Prancis cukup besar untuk menjadi juara.
Untuk memasang taruhan, Anda perlu mendaftar di situs taruhan bola dan melakukan deposit di situs tersebut. Klik disini untuk belajar tips main judi bola EURO 2021.
Banyak situs judi yang menyediakan freebet, khususnya jika ada pertandingan antara tim-tim besar.
Final Euro 2021 akan berlangsung di Istanbul, di Atatürk Olympic Stadium. Baca jenis taruhan bola online yang digunakna di EURO 2021 meningkatkan peluang menang judi bola.
Bagi penggemar sepakbola, kompetisi Euro 2021 ini merupakan kompetisi yang tidak bisa ditinggalkan. Sebagai rakyat Indonesia, kita harus berterima kasih karena kita bisa menonton Euro 2021 kali ini secara live (langsung) di TV ataupun lewat livestream Euro 2021. Adapun yang memegang hak siar Euro 2021 kali ini adalah:
MNC Group sudah sudah memastikan diri sebagai pihak yang memegang hak siar Euro 2021. Kompetisi sepakbola empat tahunan ini bisa disaksikan oleh penggemar bola di stasiun TV milik MNC yakni, RCTI dan MNC Vision Network (MVN).
Mola TV merupakan layanan multiplatform televisi berlangganan dan sudah mendapatkan hak siar untuk menyiarkan Euro 2021. Semua pertandingan Euro 2021 sebanyak 51 laga bisa ditonton live di channel Mola Sports 1 dan Mola Sports 2.
Mola TV sudah menjalin kerjasama dengan IndiHome untuk menyiarkan Euro 2021. Nantinya, akan ada aplikasi khusus Euro 2021 dari Mola TV di dalam pelayanan IndiHome untuk menyaksikan kompetisi Eropa ini.
Euro 2021 kali ini bisa dipastikan akan menyajikan pertandingan-pertandingan yang sangat menarik. Tim-tim terbaik di dunia yang diperkuat oleh pemain kelas dunia akan bersaing untuk memperebutkan gelar sebagai tim yang terbaik di Eropa. Ditambah lagi, ada tim-tim kuda hitam yang siap membuat kejutan!
Sebagai penggemar sepakbola, Anda bisa menonton bersama teman-teman (nobar Euro 2021) di era covid-19 ini dengan memperhatikan social distancing. Akan lebih baik jika menonton bareng tidak dilakukan di tempat-tempat umum.